10 Game Steam Terpopuler saat Menjalani Karantina

Selama masa karantina Covid 19 ini, tidak banyak yang dilakukan orang di dalam rumah. Namun salah satu aktifitas yang paling digemari adalah bermain game. Nah dari Steam sendiri yang merupakan distributor game, merilis beberapa game Steam terpopuler saat karantina Corona. Apa sajakah game tersebut? Apakah kamu juga memainkannya. Berikut ulasannya.

1. Destiny

Game Steam terpopuler

Awalnya game berjudul Destiny ini adalah game yang ekslusif untuk konsol. Namun ternyata setelah dirilis ke PC malah game ini masuk dalam 10 besar game yang banyak dimainkan di PC terlebih di Steam saat pandemi Corona ini. Meskipun demikian, game free to olay ini mulai mengalami penurunan pemain yang mana penyebabnya diduga dari sisi grafik.

2. Monster Hunter World

Salah satu game Steam terpopuler saat karantina Corona selanjutnya adalah Monster Hunter World. Game ini sendiri merupakan game yang sudah dikenal sejak era PS2. Namun semenjak masuk ke PC dan juga menjadi game MMORPG, game ini langsung melejit. Apalagi kamu bisa bermain dan bertemu teman-temanmu di sini. Film dengan tema game ini juga akan segera tayang lho.

3. Ark: Survival Evolved

Game Steam terpopulerGame Steam terpopuler saat karantina Corona yang ketiga adalah Ark Survival Evolved yang merupakan game survival. Nah game ini sendiri dimainkan karena memiliki grafis yang lebih baik dari seri sebelumnya. Apalagi versi PC nya dikatakan sangat memaksimalkan ekosistem yang ada. Alhasil game ini banyak dimainkan oleh pemain saat karantina di rumah saja.

4. Football Manager 2020

Game Steam terpopulerSelanjutnya ada Football Manager 2020 yang juga turut menjadi game Steam terpopuler saat karantina Corona. Game ini mengalami peningkatan drastis semenjak 2 bulan ini. Mungkin setelah banyak yang beraktiftas di rumah, game ini akhirnya menjadi pilihan untuk dimainkan para penggila bola. Maka tak heran para pemilik klub ini banyak menghabiskan waktu untuk klubnya.

Lazada epic Birthday

5. Tom Clancy’s Rainbow Six Siege

blankMeski sempat gagal dan mendapatkan komentar negatif, kini Ubisoft bisa tersenyum karena salah satu diantara game multiplayer miliknya menjadi game Steam terpopuler di saat karantina Corona. Konten-konten yang diperbaharui dan juga kemudanan dalam bermain di Steam membuat Rainbow Six Siege menjadi pilihan untuk mereka penggemar game bertema Tactical Shooter.

6. Grand Theft Auto V

blankMeski sudah cukup berumur, namun sepertinya GTA V masih menjadi pilihan beberapa gamer untuk saat ini terlebih saat dalam masa karantina Corona. Alasannya tentu saja sang pengembang, Rockstar, memberikan update-update menarik yang membuat para pemainnya betah dalam game ini. Bahkan konon game ini sempat mengalahkam Red Dead Redemption 2 yang rilos lebih akhir.

7. Mount & Blade 2: Bannerlord

blankMeski dikeluhkan karena permainannya yang berat, Mount & Bkade 2 Bannerlord menjadi salahtu game paling dinanti dari para fans dan juga berhasil menjadi yang terpopuler no 3 di Steam. Bahkan  game ini juga menjadi game dengan peluncuran tersukses di Steam tahun ini. Tak heran memang karena fans sudah menunggu sekuelnya selama 7 tahun lebih.

8. PUBG

blankMeski tidak lagi sepopuler versi mobilenha, PUBG masih menjadi salah satu game yang populer di kalamnan gamer. Tidak sedikit konten YouTube yang juga masih membahas game ini. Sepertinya walaupuan harus kehilangan singgasananya, PUBG masih berada di hagi para pemainnya. Untuk yang satu ini kamu juga pasti memainkannya kan?

9. Dota 2

blankKalau yang satu ini tidka perlu dibahas lahi. Pasalnya game Dota 2 ini merupakan game terpopuler di Steam sedari versi awalnya dan juga hingga sekarang. Tentunya tidak lepas karena kompetisinha  yang memiliki hadiah terbesar dalam ajang pertandingan eSportnya. Tidak sediki para Pc Gamer yang meruoakan pemain dari PC yang tidak mengenalnya juga,

10. Counter Strike Global Offensive

blankDi posisi puncak game Steam terpopuler saat karantina Corona adalah CS GO yang mana awalnya sempat dikatakan akan turun peringkat karena keputusannya untuk menjadikan game sebagai game Free tonPlay alias gratise. Hal ini menyebabkan gamenya menjadi populer. Apakah kamu juga memainkan game ini?

Nah itulah beberapa game yang populer selama masa Corona ini. Semoga kamu selalu aman dan juga jamgan lupa naikkan level selama masa karantina ini dalam game saja tentunya.

Flash Sale Diskon 50%
About Author: