Apakah kamu sering menghabiskan waktu di internet? Jika iya pasti meme bukanlah hal yang asing untukmu. Namun daripada hanya melihat meme-meme lucu, tidak ada salahnya jika kamu juga membuat meme dari pengalaman pribadimu atau ide ide joke segarmu. Nah, berikut ini ada beberapa rekomendasi meme editor untuk membuat meme mu sendiri.
Aplikasi Meme Editor Terbaik
Aplikasi meme editor sebagian besar sudah bisa digunakan di smartphone android, jadi kamu tidak perlu repot menggunakan komputer atau PC mu, apalagi menggunakan program pengolah gambar seperti Photoshop. Di aplikasi meme ini sudah tersedia banyak template atau gambar yang lucu dan menarik, jadi kamu cukup mengedit nya sesuai keinginan. Berikut daftar aplikasinya.
1. Meme Generator – Create funny memes
Aplikasi meme editor yang pertama adalah Meme Generator . Meme generator ini memberikan kamu kemudahan membuat meme mulai dari menambahkan kata-kata unik pada template yang sudah disediakan atau menyelipkan gambar menarik dari gallery mu. Meme Generator bisa kamu unduh gratis dari Play Store, aplikasi ini juga cukup populer diantara pecinta meme.
2. Meme Maker
Selanjutnya meme editor yang kedua adalah meme Maker. Aplikasi ini mudah digunakan dan juga cukup populer karena selalu update koleksi template nya. Tak hanya itu saja, kemudahan lainnya adalah template gambar sudah digolongkan dalam beberapa kolom seperti lucu, seram dll sehingga lebih mudah dicari.
3. Memegene
Rekomendasi selanjutnya adalah Memegene. Sama halnya aplikasi meme diatas, aplikasi ini memiliki koleksi meme kosong atau template yang bisa kamu pakai untuk meme mu sendiri. Gambarnya pun juga sudah digolongkan menjadi beberapa kategori sehingga lebih mudah mencari gambar yang sesuai dengan meme yang akan kamu buat.
4. Memesis
Selanjutnya ada aplikasi Memesis. Memesis juga bisa digunakan untuk membuat berbagai macam kategori meme. Kemudahan dalam mengedit meme serta gambarnya membuat aplikasi meme ini cukup favorit diantara para pecinta meme. Apalagi aplikasinya gratis dan bisa digunakan sepuasnya. Tinggal kamu mencari ide segar atau guyonan segar yang bisa dijadikan sebagai meme.
Tips Membuat Meme Cepat Viral
Selain aplikasi meme diatas, kamu juga mengetahui bagaimana cara membuat meme yang akan cepat viral dan menarik. Nah, berikut ini ada beberapa langkah dan saran untuk membuat meme yang menarik. Berikut ini langkahnya:
1. Cari gambar yang populer atau mudah dimengerti
Yang pertama adalah kamu harus menggunakan gambar yang populer atau mudah dimengerti. Namun bila kamu menggunakan aplikasi meme diatas, umumnya gambar atau template yang tersedia sudah dapat dipahami dan juga cukup populer.
2. Cari topik yang lagi hangat
Membuat meme yang membahas isu-isu terkini juga membuat meme mudah dipahami. Alhasil banyak orang yang mengerti dan meme mu akan cepat viral.
3. Bikin yang mudah dimengerti
Konten meme juga perlu dibuat agar mudah dimengerti. Jika terlalu pintar atau terlalu absurd, orang mungkin malah meninggalkannya.
4. Bikin yang menghibur
Jelas, meme dibaca untuk menghibur karena lucu atau menginspirasi. Oleh karena itulah buat konten yang menghibur pembaca.
5. Minta izin
Bila menggunakan gambar seseorang atau bahkan menggunakan gambar yang sensitif, ada baiknya meminta ijin pada pemilik gambar. Jangan sampai menimbulkan permasalahan di belakang.
6. Jangan mengandung SARA
Hal ini akan menjadi masalah bila kamu tidak teliti dalam membuat meme. Mungkin akan cepat viral karena menarik, namun kamu juga akan cepat terkena masalah hukum.
Itulah beberapa rekomendasi aplikasi meme dan beberapa saran bagaimana membuat meme dengan aplikasi tersebut. Semoga artikel ini memberikan wawasan untuk kamu.
Rekomendasi:
- Aplikasi yang Lagi Tren di Android Berbagai jenis aplikasi kini semakin banyak bermunculan dan dapat diakses dengan mudah di HP Android. Aplikasi-aplikasi tersebut bisa Kamu unduh secara gratis sesuai dengan kebutuhan melalui Google Play. Apa saja…
- Cara Upload Aplikasi ke Play Store Sekaligus Cara… Apakah kamu tahu, tidak sedikit orang berhasil mendapatkan banyak keuntungan dengan membuat aplikasi smartphone android? Mereka disebut sebagai developer atau pengembang. Aplikasi yang mereka buat bisa berupa game atau aplikasi…
- Berikut Daftar Aplikasi Stiker Whatsapp Paling… Whatsapp tidak lagi membosankan karena dengan fitur stiker membuat percakapan semakin ramai dan terlihat cantik. Nah berikut ini ada beberapa rekomendasi aplikasi stiker Whatsapp yang paling populer. Jangan khawatir, kamu…
- Insta Story Template, Inilah Daftar Aplikasi… Berapa kali kamu update insta story di Instagram? Namun seberapa sering Story mu mendapatkan banyak like? Keberadaan insta Story di Instagram memang sudah menjadi salah satu fitur menarik yang membuatnya…
- Aplikasi Desain Dapur Terbaik untuk Android, IOS atau PC Aplikasi Desain Dapur Terbaik untuk Android, IOS atau PC - ArenaPonsel.com, Dalam hal aplikasi desain dapur, tidak ada kekurangan pilihan yang tersedia di pasar. Namun, penting untuk memilih aplikasi yang…
- Daftar Website Lowongan Kerja Terpercaya, Ada… Mencari lowongan pekerjaan saat ini tidak begitu sulit. Dulu kita mencarinya lewat koran, namun sekarang kita bisa mencarinya melalui internet dan langsung mendaftarnya lewat internet. Kecanggihan saat ini membuat kemudahan…
- Aplikasi Keyboard Tulisan Keren Tiap ponsel Android membawa aplikasi keyboard sendiri secara built in. Hanya saja biasanya aplikasi keyboard bawaan itu memiliki fitur yang terbatas. Jadi, jika Anda berpikir aplikasi keyboard saat ini tidak…
- Aplikasi Kamera Analog Aplikasi Kamera Analog Terbaik - ArenaPonsel, Akhir-akhir ini, penggemar efek kamera analog terus berkembang. Namun, tak usah menebus perangkat kamera analog hanya untuk menggunakan efek yang diharapkan. Pengguna tinggal memasang…
- Aplikasi Desain Logo Aplikasi Desain Logo Terbaik - ArenaPonsel, Kehebatan teknologi ponsel Android tak dapat dibantah lagi. Saat ini ada beragam aplikasi Android untuk mempermudah tugas pengguna. Umpamanya saja aplikasi untuk desain logo…
- Aplikasi Tiket Pesawat Paling Terpercaya Dengan terhubung secara online, segala sesuatunya menjadi lebih mudah. Salah satunya adalah memesan tiket melalui aplikasi tiket pesawat paling terpercaya di Indonesia. Kita bisa memesan tiket tanpa harus repot ke…
- Cara Membuat Gambar Kartun dengan Aplikasi Avatar Apakah Kamu mencari aplikasi pembuat Gambar avatar kartun terbaik? Jika ya, berarti Kamu berada di tempat yang tepat. Kami akan membagi informsi beberapa aplikasi avatar terbaik yang bisa kamu gunakan…
- Aplikasi Editor Video iPhone Terbaik yang Digunakan… iPhone tidak hanya dikenal karena harganya yang mahal namun juga dari spesifikasinya yang cenderung diatas rata-rata smartphone. Ditambah kelebihan dari iOS dan juga sinkronisasi hardware nya, pekerjaan multimedia seperti editing…
- Aplikasi Untuk Menggabungkan Video Aplikasi Untuk Menggabungkan Video di Android - ArenaPonsel.com, Kebanyakan pengguna yang mengunduh editor video untuk Android tidak menggunakan lebih dari setengah fitur yang tersedia. Ini tidak berarti fitur-fitur itu tidak…
- 9 Aplikasi Internet Gratis Tanpa Kuota untuk Android Aplikasi Internet Gratis Tanpa Kuota untuk Android - Arena Ponsel, Zaman serba online, akses internet sangat dibutuhkan banyak orang sekarang ini. Meski saat ini tarif paket internet sudah cukup terjangkau…
- Aplikasi Kompres Foto Terbaik Android, Ukuran Kecil… Di jaman sekarnag ini kualitas foto digital sudah sangat jauh lebih baik ketimbang dulu. Alhasil file foto yang dihasilkan juga lebih besar karena memiliki detail dan juga ukuran yang besar…