Xiaomi kembali merilis Redmi Note 9 dalam beberapa varian. Salah satunya yang memiliki varian tertinggi adalah Redmi Note 9 Pro Max. Meskipun mengarah pada pasar Mid End, namun sepertinya apa yang ditawarkan oleh Xiaomi cukup menggoda. Kamu mungkin bisa mempertimbangkan smartphone ini bila harganya cocok. Lalu apa saja kira-kira speknya?
Desain dan Layar

Diluncurkan pada 12 Maret, Redmi Note 9 varian Pro Max ini mengandalkan desain yang terbilang beda dengan mayoritas smartphone tahun ini. Bagaimana tidak, tren smartphone dengan kamera disusun vertikal atau dengan bracket kotak hitam di pojok samping atas sudah menjadi trend yang banyak diikuti brand lain, namun tidak dengan Note 9 Pro Max dan menempatkan kameranya di tengah.
Layarnya berukuran 6,67 inch berjenis IPS dengan terang yang bisa mencapai 450 nits. Bodinya yang terbuat dari material kaca ini dilindungi dengan Gorilla Glass 5 termasuk untuk layarnya. Bodi belakangnya tampak lega karena sensor sidik jarinya berada di samping. Tersedia 3 warna pilihan yang bisa dipilih yakni Aurora Blue, Glacier White, dan Interstellar Black.
Performance
Di sisi performa, Redmi Note 9 Pro Max masih mengandalkan prosesor kelas menengah, namun cukup untuk gaming karena konsumsi dayanya yang tergolong kecil. Note 9 Pro Max menggunakan Snapdragon 720 G yang dipasangkan dengan RAM 6 dan 8 GB. Sedangkan internalnya dapat dipilih antara 64 atau 128 GB dan tentunya sudah UFS 2.1 dan masih bisa ditambah.
Redmi Note 9 Pro Max didukung baterai Li Po dengan kapasitas 5020 mAh. Baterainya ini didukung dengan kemampuan chraging 33 W yang mampu mengisi setengah kapasitasnya dalam waktu 30 menit. Port USB nya tentu saja sudah menggunakan Type C generasi 1.0 dengan kemampuan reversible connector.
Untuk UI nya sudah mengandalkan MIUI 11 dengan basis Android 10 yang membuatnya tetap kekinian dengan fitur-fitur dari Android sendiri maupun fitur tambahan dari Xiaomi melalui MIUI nya. Ditambah Xiaomi selalu meng update MIUI nya sehingga Note 9 Max Pro akan selalu kekinian, meskipun generasi terbaru dirilis.
Kamera
Di sisi kamera, Redmi Note 9 Pro Max membawa empat kamera atau Quad Camera dengan komposisi sebagai berikut, kamera utama 64 MP berlensa wide, kamera ultrawide 8 MP, kamera macro 5 MP serta sebuah kamera sensor beresolusi 2 MP untuk menghasilkan gambar bokeh. Saat ini memang tren kamera beresolusi besar sedang menjadi nilai plus bagi konsumen.
Meski tidak memiliki OIS namun untuk videonya, smartphone ini sudah mengandalkan EIS yang cukup membuat kameranya stabil. Untuk kamera depannya memiliki desain punch hole di bagian tengah, dengan kamera beresolusi 32 MP lensa wide dan tambahan fitur HDR. Sepertinya kamera depan 32 MP sudah menjadi standar smartphone Tahun 2024.
Harga
Meski memiliki bodi yang terbilang cukup wah sehingga terbilang mewah. Harga pastinya untuk di Indonesia sendiri belum pasti, namun dari bocoran harga di India kita bisa memperkirakan harganya. Di India sendiri untuk varian ram 6 GB dan internal 64 GB dijual dengan harga 14,999 Rupee atau 2,9 juta rupiah dan untuk varian internal 128 GB seharga 16,999 rupee atau 3,3 juta.
Sedangkan untuk varian yang lebih tinggi yakni RAM 8 GB dan internal 128 GB, dijual dengan harga 18,999 Rupee atau senilai 3,8 jutaan rupiah. Untuk harga jual di Indonesia nya sendiri bisa dianggap tidak akan berbeda jauh dengan harga yang dipasarkan di India. Semoga artikel ini bisa memberimu informasi sebagai pertimbangan membeli perangkat smartphone baru.

Rekomendasi:
- Xiaomi Mi Note 10, Generasi Terbaru Mi Note Series Xiaomi kembali merilis generasi Notenya yang kini sudah mencapai generasi ke 10. Xiaomi Mi Note 10 hadir dengan sentuhan kekinian yang memang menjadi trend smartphone saat ini. Jadi jangan heran…
- Xiaomi Redmi 8A, Low-end Tapi Menggoda Xiaomi Redmi 8A adalah salah satu smartphone yang dirilis Xiaomi tahun lalu, tepatnya pada bulan September 2019. Di Tahun 2024 ini, memang sudah banyak smartphone entry level yang dirilis, namun…
- Spesifikasi dan Harga Hp Xiaomi Redmi Note 8 Terbaru… Sudah banyak masyarakat yang penasaran dengan harga hp Xiaomi Redmi Note 8, karena diperkirakan sangat terjangkau. Hal inilah yang membuat masyarakat sudah amat penasaran. Diketahui seri-seri Xiaomi sebelumnya juga tak…
- Xiaomi Redmi Note 9, Varian Standar Note 9 Xiaomi sudah merilis informasi untuk beberapa varian Redmi Note 9 seperti seri Pro dan Pro Max. Dan kini seri Note 9 bertambah lagi untuk varian standarnya yakni Xiaomi Redmi Note…
- Spesifikasi dan Harga Hp Xiaomi Note 5 Xiaomi Note 5 merupakan salah satu Hp yang dirilis oleh Xiaomi pada tahun 2018. Xiaomi Note 5 merupakan salah satu Hp yang dibuat untuk golongan menengah. Meski begitu, Xiaomi Note…
- Harga Hp Xiaomi Mi 9 Pro 5G dan Spesifikasi Terbaru… Beberapa hari yang lalu muncul rumor yang menyatakan jika Xiaomi menghadirkan ponsel pintar berkelas. Rumor tersebut terbukti dengan kemunculan harga HP Xiaomi Mi 9 Pro 5G dan spesifikasi terbaru…
- Spesifikasi dan Harga HP Xiaomi Terbaru 2024 Seiring perkembangan zaman dan semakin majunya teknologi, hp andorid atau smartphone sudah menjadi hal yang biasa bagi semua orang. Yap, hadir dengan beragam merk, smarthpone kini sudah menjadi primadona apalagi…
- Harga Hp Xiaomi Redmi S2, Smartphone Selfie… Xiaomi Redmi S2, hp ini dirilis di indonesia pada Mei 2018. Harga hp ini awalnya dibandrol dengan kisaran harga 2,4 juta, sedangkan di Tahun 2024 dilansir dari situs resmi xiaomi…
- Xiaomi Redmi 10X, Smartphone Midrange Yang Bikin Ngiler Xiaomi memang belum mengumumkan secara resmi smartphone Redmi terbarunya. Namun tidak sedikit bocoran mengenai Xiaomi Redmi 10X yang muncul di internet termasuk di media-media besar. Smartphone yang dikatakan akan menyasar…
- Daftar Harga HP Android dibawah 1 Juta yang Punya… Harga hp android dibawah 1 juta menjadi hal yang menarik untuk dibahas. Hanya memiliki anggaran di bawah 1 juta tetapi ingin memiliki ponsel canggih? Jangan berkecil hati, pasalnya saat ini…
- Xiaomi Redmi 9, Baru Rumor Tapi Sudah Bikin Ngiler Produk dari Xiaomi memang bukan rahasia lagi jika banyak dinantikan oleh penggemarnya. Bahkan smartphone yang belum secara resmi diumumkan oleh pihak Xiaomi sendiri pun sudah banyak dicari bocorannya. Seperti smartphone…
- Hp Xiaomi Ram 3gb Merek ponsel populer di Indonesia salah satunya adalah Xiaomi. Vendor ponsel dari China ini meluncurkan banyak seri ponsel dengan harga lebih murah dibanding pesaingnya. Kendati dibanderol murah, akan tetapi spesifikasi…
- Harga HP Xiaomi Redmi 5A, Spesifikasi Lengkap dan… Harga Hp Xiaomi Redmi 5A terbilang fantastis ketika diluncurkan, di mana dengan harga 1 jutaan, ponsel pintar ini sempat menjadi buah bibir bagi para pecinta smartphone yang mengidamkan sebuah HP…
- Hp Xiaomi Poco X2, Untuk Penggila Spek Tinggi Pocophone adalah brand dibawah Xiaomi yang juga berkecimpung di dunia smartphone. Pocophone juga menggunakan strategi penjualan ala Xiaomi yakni menawarkan spek tinggi dengan harga yang bersaing dengan brand lainnya. Alhasil…
- Xiaomi Mi 10, Ini Bocoran Spesifikasi dan Harganya Xiaomi kembali merilis jajaran smartphone terbarunya. Kali ini perilisannya baru diketahui dari negara asalnya yakni China yang mana ada dua produk yakni Xiaomi Mi 10 dan Mi 10 Pro. Keduanya…